Bagaimana pengaturan Secure Folder Galaxy S9/S9+ ?
Tanggal Update Terakhir : 2020-10-05

Secure Folder/Folder Aman : Jaga file dan aplikasi pribadi Anda tetap aman, jauhkan pengintip dari file dan aplikasi pribadi Anda.
Dengan Secure Folder/Folder Aman hanya Anda yang dapat mengakses gambar, catatan, dan aplikasi pribadi di ponsel Anda.
Pengaturan awal Secure Folder
1
Ketuk Setting

2
Ketuk Lock Screen and Security

3
Ketuk Secure Folder

4
Ketuk NEXT

5
Ketuk START

6
Sign In dengan Samsung Account Anda -> Ketuk CONFIRM

7
Pilih tipe keamanan untuk membuka folder :
1. Pattern
2. PIN
3. Password
Anda dapat menambahkan keamanan dengan Fingerprints atau Iris
1. Pattern
2. PIN
3. Password
Anda dapat menambahkan keamanan dengan Fingerprints atau Iris

Menambah aplikasi/file pada Secure Folder
1
Ketuk Secure Folder

2
Ketuk Add Apps untuk menambah Aplikasi dan Add Files untuk menambah File

3
Pilih salah satu Aplikasi yang ingin ditambahkan pada Secure Folder -> Ketuk ADD untuk menambahkannya

4
Pilih salah satu File yang ingin ditambahkan -> Ketuk DONE

Menghapus aplikasi/file pada Secure Folder
1
Ketuk Secure Folder

2
Ketuk dan Tahan salah satu aplikasi yang ingin di hapus -> Ketuk Uninstall

3
Pilih salah satu File yang ingin di hapus -> Ketuk DELETE

Cara menghapus pengaturan Secure Folder
1
Ketuk Setting

2
Ketuk Lock Screen and Security

3
Ketuk Secure Folder

4
Ketuk More Settings

5
Ketuk Uninstall -> Saat tampil pesan konfirmasi "Uninstall Secure Folder ?" Ketuk Uninstall

Apakah konten ini membantu ?
Terima kasih atas tanggapan Anda
Mohon jawab semua pertanyaan.